berita
-
Puskes TNI melaksanakan Rapat Koordinasi pembentukan dukungan Tenaga Medis dan Tenaga Kesehatan
Rabu (28/8/2024). Bertempat di Ruang Tamu Kapuskes TNI lantai 6 B3 Mabes TNI Cilangkap, Jakarta Timur, Kepala Pusat Kesehatan TNI (Kapuskes TNI) Mayjen TNI Dr. dr. Yenny Purnama Sp.A(K)., M.Kes., MARS., M.H. memimpin Rapat Koordinasi tentang pembentukan dukungan tenaga medis dan tenaga kesehatan, Wakapuskes TNI dan beberapa Kabid yang hadir mendampingi Kapuskes TNI yaitu Kabidyankesin Puskes TNI, Kabidbangkes Puskes TNI dan Kaunit Kermabaktikes Puskes TNI. Rapat dimulai pukul 13.30 diawali dengan kata pembuka dari Kapuskes TNI dilanjutkan dengan diskusi dan terakhir ditutup oleh Kapuskes TNI, pejabat yang diundang dari Kementerian/Lembaga terkait adalah Dekan FKM Unhan, Dir Pendayagunaan Tenaga Kesehatan Kemenkes dan Dir Pembinaan dan Pengawasan Nakes. (PPID Puskes TNI)
-
Kapuskes TNI melaksanakan peninjauan persiapan Dukkes Latma Super Garuda Shield 2024 (SGS 2024)
Senin (26/8/2024). Bertempat di Gedung Ali Sadikin Ruang VVIP Lanudal Juanda Surabaya Kepala Pusat Kesehatan TNI (Kapuskes TNI) Mayjen TNI Dr. dr. Yenny Purnama Sp.A(K)., M.Kes., MARS., M.H. didampingi Koordinator dukungan kesehatan SGS 2024 (Kaunit Kermabaktikes) melaksanakan peninjauan kesiapan Dukkes Latma Super Garuda Shield (SGS) 2024 dan kesiapan personel dalam dukungan kesehatan latihan bersama Super Garuda Shield 2024 ini. Lokasi kegiatan Latma SGS di Puslatpurmar 5 Baluran Karang Teko Surabaya, Kapuskes TNI sebelum melaksanakan peninjauan terlebih dahulu hadir pada upacara pembukaan yang dilaksanakan pada tanggal 26 Agustus 2024 dan selaku Irup pada upacara tersebut adalah Wakil Komandan Kodiklat TNI Marsekal Muda TNI Widyargo Ikoputra, S.E., M.M., CIQar., bersama Mayjen…
-
Puskes TNI Melaksanakan Rapat Koordinasi Rumah Sakit Sandaran Wilayah Barat
Kamis (22/08/2024). bertempat di ruang rapat Rumkital dr. Midiyato Suratani Tanjung Pinang Wakil Kepala Pusat Kesehatan TNI (Wakapuskes TNI) Laksma TNI Dr. dr. R.M Tjahja Nurrobi, M.Kes., Sp.OT(K) Hand. didampingi staf Puskes TNI terkait, melaksanakan rapat koordinasi terkait Rumah Sakit Sandaran Wilayah Barat secara Online, dengan agenda kegiatan diawali pembukaan oleh Wakapuskes TNI kenudian dilanjutkan presentasi kriteria RS Sandaran oleh Kabidyankesin Puskes TNI dan diskusi. Rapat dimulai pukul 08.00 WIB dihadiri oleh beberapa Karumkit dari TNI AD diantaranya Karumkitad Tk II Putri Hijau Medan, Karumkitad TK. II Kartika Husada Pontianak, Karumkitad Tk II Iskandar Muda Banda Aceh, Karumkitad Tk III Reksodiwiryo Padang, Karumkitad Tk IV Sintang dan Karumkitad Tk IV…
-
Kapuskes TNI Menghadiri penutupan Pembekalan Satgas Gaza Palestina Tahun 2024
Selasa (30/7/2024). bertempat di Gedung Auditorium PMPP TNI, Kepala Pusat Kesehatan TNI (Kapuskes TNI) Mayjen TNI Dr. dr. Yenny Purnama Sp.A(K)., M.Kes., MARS., M.H. beserta pejabat di lingkungan Mabes TNI dan undangan dengan pimpinan acara Asops Panglima TNI Mayor Jenderal TNI Gabriel Lema, S.Sos menghadiri acara penutupan kegiatan pembekalan penyiapan tenaga kesehatan (Nakes) TNI ke Gaza Palestina TA 2024. Personel Tenaga Kesehatan yang akan diberangkatkan sebanyak 39 orang, dengan komposisi dokter spesialis dan tenaga perawat gabungan dari kesehatan angkatan. Tim aju sebelumnya telah diberangkatkan pada tanggal 22 Juli 2024. (PPID Puskes TNI)
-
PEMERIKSAAN KESEHATAN CALON TARUNA AKMIL/AAL/AAU TAHUN 2024
Pusat Kesehatan TNI menjadi koordinator Panitia Pusat Pemeriksaan Kesehatan TNI dalam tes seleksi pusat calon taruna Akmil/AAL/AAU TA 2024. Kepala Bidang Dukungan Kesehatan Operasional (Kabiddukkesops) bertindak sebagai Sekretaris Panitia Pemeriksaan Kesehatan Pusat (Rikkes Panpus) calon taruna, dengan melibatkan 100 orang pemeriksa yang terdiri dari dokter spesialis dan perawat. Pemeriksaan Kesehatan Tingkat pusat ini dilaksanakan di RS TK IV Akamil Magelang diikuti sebanyak 1.193 orang dengan pemeriksaan 240 org perhari. Adapun materi pemeriksaan kesehatan Tingkat pusat yang akan diikuti seluruh peserta Catar yakni diawali dengan pemeriksaan kesehatan jiwa dan wawancara tanggal 8 – 15 Juli 2024, kemudian dilanjutkan dengan pemeriksaan fisik meliputi pengukuran Tinggi badan berat badan, pemeriksaan tensi & nadi,…
-
KUNJUNGAN PUSKES TNI KE KLINIK AMBALAT SESKO TNI
Wakil Kepala Pusat Kesehatan TNI (Wakapuskes TNI) Laksma TNI Dr. dr. R.M. Tjahja Nurrobi, M.Kes., Sp. OT (K) Hand., berkunjung ke Klinik Ambalat Sesko TNI untuk meninjau langsung Klinik yang nanti nya akan menampung keluhan dalam kesehatan dari para siswa yang mengikuti Sesko TNI. Wakapuskes TNI bertemu dengan Wakil Komanda Sekolah Staf dan Komando TNI (Wadan Sesko TNI) Mayjen TNI Budi Eko Mulyono, S.Sos., M.M. dan Marsma TNI Antariksa Anondo serta para Kabid dari Puskes TNI.
-
PUSAT KESEHATAN TNI MENGADAKAN KEGIATAN PELATIHAN BIO SAFETY BIO SECURITY AND RISK MANAGEMEN
Kepala Pusat Kesehatan TNI (Kapuskes TNI) diwakili oleh Wakil Kepala Pusat Kesehatan TNI (Wakapuskes TNI) Lakamana Pertama TNI Dr. dr. R.M. Tjahja Nurrobi, M.Kes., Sp. OT (K) Hand., membuka jalan nya pelatihan Bio Safety Bio Security and Risk Mangemen, merupakan kegiatan bilateral US – Indonesia (USIBDD) didang medical Working Group, Sambutan Kapuskes TNI dibacakan langsung oleh Wakapuskes TNI di RSAU dr. M. Salamun, Bandung pada hari Senin, 15 Juli 2024. Dengan di damping oleh Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan dan Integrasi (Kabidyankesin Puskes TNI), Kepala Bidang Material dan Fasilitas Kesehatan (Kabidmatfaskes Puskes TNI), Kepala Lembaga Farmasi Biomedis dan Vaksin (Kalafibiovak Puskes TNI) dan Kepala Unit Kerjasama dan Bakti Kesehatan (Kaunitkermabaktikes Puskes…
-
Wakapuskes TNI Hadir sebagai Narasumber di Pasca Sarjana Unair
Sabtu (18/05/2024). Wakil Kepala Pusat Kesehatan TNI (Wakapuskes TNI) Laksma TNI Dr. dr. R.M Tjahja Nurrobi, M.Kes., Sp.OT(K) Hand. Hadir sebagai Narasumber di Pasca Sarjana Unair. Acara dibuka oleh Wadir 1 Pasca Sarjana Unair, Prof Rudi Purwono SE MSc, dilanjutkan dengan Penyerahan plakat dan kenang-kenangan dilanjutkan foto bersama Pada sesi paparan Wakapuskes TNI Memaparkan materinya dengan topik Manajemen Rumah Sakit TNI sebagai Salah Satu Hospital Company. Pada akhir kegiatan dilaksanakan diskusi dan ditutup oleh Direktur Pasca Sarjana Prof Badri Munir Sukoco SE MBA PhD (PPID Puskes TNI)
-
Kapuskes TNI memimpin Satgas Medis pada kegiatan TFG KTT WWF ke 10
Jumat (17/5/2024). bertempat di Gedung Yudomo Prajaraksaka Kepaon Denpasar Bali, Kepala Pusat Kesehatan TNI (Kapuskes TNI) Mayjen TNI Dr. dr. Yenny Purnama Sp.A(K)., M.Kes., M.A.R.S., M.H. selaku Dansatgas Medis beserta personel kesehatan pendukung KTT WWF mengikuti Tactical Floor Game (TFG) dalam rangka pengamanan KTT World Water Forum Ke-10 bersama Gabungan Satgas TNI-Polri, BSSN dan Basarnas, pelaksanaan TFG ini dipimpin oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan. Hadir Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto di dampingi para pejabat Mabes TNI dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, didampingi para pejabat Mabes Polri. Seluruh Dansatgas dan para Kasatgas dan pejabat Ops lainnya baik TNI maupun Polri, juga hadir. Pada…
-
Puskes TNI melaksanakan Rapat Koordinasi Pengerahan Rumkitlap TNI di Gaza Palestina
Kamis (16/05/2024). Wakil Kepala Pusat Kesehatan TNI (Wakapuskes TNI) Laksma TNI Dr. dr. R.M Tjahja Nurrobi, M.Kes., Sp.OT(K) Hand. didampingi Dirkes Kuathan Kemhan memimpin rapat tindak lanjut pembahasan rencana pengerahan Rumkitlap TNI di Gaza Palestina, rapat dilaksanakan di ruang rapat Puskes TNI Gedung B3 Lantai 7 Mabes TNI Cilangkap Jakarta Timur. Rapat dihadiri oleh staf yang membidangi dari Bais TNI, Sintel Panglima TNI, Asops Panglima TNI, Aslog Panglima TNI dan dari Satkomlek, kemudian dari matra Darat hadir dari Pusziad, Pusbekangad dan Danyonkes 1 Kostrad, dari matra laut dihadiri oleh staf Sops Kasal, Diskesal dan Danyonkes 1 Mar, dari matra laut hadir staf dari Asops Kasau, Diskesau dan Danyonkes Denma Mabes…